Usaha Kreatif dan Inovatif untuk Bisnis Pemula

Kreativitas merupakan hal yang sangat penting saat menjalankan usaha dan sebagai pembeda sekaligus daya tarik yang kamu miliki dibanding kompetitor. Ada berbagai contoh usaha kreatif dan inovatif yang telah terbukti dapat bertahan dalam waktu lama berkat ide-ide baru yang inovatif dan menarik. Jika kamu dapat memaksimalkan kreativitas tersebut dalam bisnis yang kamu kelola, hal ini […]

Continue Reading

Membuat video Publikasi Produk/Jasa menggunakan Aplikasi Kinemaster

Aplikasi KineMaster yang mempunyai segudang fitur yang bisa mengedit video seperti menggabungkan gambar dan menambahkan efek. Aplikasi ini bisa digunakan untuk Android maupun iOS. Menggunakan KineMaster KineMaster sangat mudah untuk digunakan. Anda hanya membutuhkan gawai untuk membuat dan mengedit video sesuai keinginan. Terlebih aplikasi satu ini juga menawarkan berbagai macam fitur menarik yang dapat membuat […]

Continue Reading

Membuat Poster & Video Dengan Mudah & Cepat di Canva

Membuat Poster Konsep online marketing yang diwujudkan dalam desain visual menarik tentunya akan berdampak luar biasa pada bisnis Anda. Namun, biaya menyewa desainer ahli untuk membuat desain poster iklan mungkin akan cukup menguras pikiran sekaligus kantong Anda. Terlebih lagi bagi Anda yang baru memulai bisnis, hal ini bisa memberatkan alokasi anggaran perusahaan. Canva menyediakan elemen […]

Continue Reading

Membuat Poster Kreatif dan Efektif Untuk Publikasi Produk/Jasa

Poster merupakan satu dari sekian banyak perangkat pemasaran yang bisa Anda gunakan untuk memperkenalkan produk, jasa, bisnis, usaha, acara, ataupun kegiatan yang akan diselenggarakan dan juga merupakan salah satu produk percetakan yang banyak dibuat oleh banyak orang Apa itu Poster ? Poster merupakan perangkat promosi dan pemasaran yang dicetak satu sisi pada selembar kertas berukuran […]

Continue Reading

Peran Big Data Dalam Digital Marketing dan E-Commerce

Beberapa tahun terakhir ini, Big Data adalah salah satu topik yang sering dibicarakan oleh beberapa kalangan, baik dari kalangan pemerintah hingga pebisnis, begitu juga dari berbagai sektor, mulai dari sektor bisnis, pendidikan, teknologi, kesehatan, keuangan dan sektor-sektor lainnya. Salah satu peran big data yang paling penting yaitu pada sektor bisnis. Seiring berkembangnya dunia bisnis dan […]

Continue Reading

Merancang Manajemen Bisnis: Sumber Daya Manusia, Biaya, Pemasaran

1.MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Sumber Daya Manusia (SDM) adalah komponen yang sangat penting saat Anda sedang merintis suatu bisnis. Baik itu bisnis yang Anda jalankan sendiri ataupun bisnis yang sudah berkembang hingga ke taraf yang lebih besar, sehingga memerlukan tambahan pekerja. Pengelolaan SDM yang baik akan berbanding lurus dengan peningkatan produktivitas usaha. Ketika Anda baru […]

Continue Reading

Membuat Studi Kelayakan Usaha (SKU)

Setelah menemukan ide dan peluang bisnis, seorang wirausaha digital perlu melakukan studi kelayakan usaha (SKU). SKU adalah proses yang menentukan suatu ide bisnis berpotensi menjadi bisnis yang sukses atau tidak. Studi kelayakan yang diterapkan secara benar akan menghasilkan laporan komprehensif tentang kelayakan bisnis yang akan direalisasikan dan mengukur besaran risiko yang mungkin terjadi. Ukuran kelayakan […]

Continue Reading